Tinggalkan al-Qaeda untuk Setia pada Taliban Afghanistan
Sabtu, 15 Agustus 2015 – 03:57 WIB
jpnn.com - KABUL - Pimpinan al-Qaeda, Ayman al Zawahiri secara sah mengumumkan lewat media online kini setia kepada pimpinan Taliban Afghanistan yang baru.
Pengambilan sumpah setia kepada Mullah Akhtar Mansour disampaikan oleh media al-Qaeda, al Sahab sekaligus menjadi pesan pertama al Zawahiri sejak bulan September tahun lalu.
Setelah peralihan dukungan ini, santer dugaan bahwa Zawahiri sendiri juga telah meninggal dunia. Dugaan ini muncul setelah berita kematian mantan pemimpin Taliban Mullar Omar, yang dipastikan meninggal bulan lalu di sebuah rumah sakit di Pakistan.
Baca Juga:
Adapun alasan kepindahan Zawahiri katanya lantaran Mullar Omar sebagai pemimpin dari gerakan jihadis global.(ray/jpnn)
KABUL - Pimpinan al-Qaeda, Ayman al Zawahiri secara sah mengumumkan lewat media online kini setia kepada pimpinan Taliban Afghanistan yang baru.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer