Tinggalkan BlackBerry, Instansi Pemerintahan AS Beralih ke iPhone
Sabtu, 24 November 2012 – 17:46 WIB

Tinggalkan BlackBerry, Instansi Pemerintahan AS Beralih ke iPhone
WASHINGTON - Lembaga pemerintahan di Amerika Serikat memutuskan membeli iPhone dengan tujuan menghentikan karyawannya menggunakan smartphone BlackBerry.
National Transportation Safety Board (NTSB) atau semacam Komite Nasional Keselamatan Trnasportasi (KNKT) di Indonesia, menganggap iPhone lebih bisa diandalkan dibanding BlackBerry.
Baca Juga:
Menurut Dailystar (24/11), pekan lalu NTSB telah mengumumkan ke publik tentang kontrak dengan Verizon Wireless untuk pengadaan iPhone 5. IPhone akan menjadi satu-satunya perangkat yang digunakan para karyawan NTSB.
Salah satu pertimbangan NTSB membeli iPhone, karena smartphone tersebut memiliki manfaat tambahan berupa kompatibilitas dengan tablet Apple iPad yang juga digunakan lembaga itu.
WASHINGTON - Lembaga pemerintahan di Amerika Serikat memutuskan membeli iPhone dengan tujuan menghentikan karyawannya menggunakan smartphone BlackBerry.
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS