Tinggalkan Properti, Lirik CPO
Senin, 22 November 2010 – 16:26 WIB
Haryajid menambahkan memang hingga saat ini, keempat perusahaan itu tengah memproses asset property apakah dilepas atau dititipkan. Setelah itu sukses dilakukan, maka mereka akan fokus menggarap. Selanjutnya, mereka akan melakukan listing di bursa efek Indonesia (BEI). Hanya sayangnya, ketika didesak jatidiri empat perusahaan itu, Haryajid menolak membocorkannya. "Belum boleh didisclosed," elaknya.
Baca Juga:
"Memang cukup beralasan kalau sektor CPO cukup menarik perhatian. Sebab, lahan luas di Indonesia sangat potensial bagi pengembangan sektor CPO. Ini bakal menjadi lahan baru untuk mengeruk keuntungan bisnis dibanding properti yang pelakunya sudah bertebaran dimana-mana," tambah Gema Merdeka Goeyardi, analis UOB Kay Hian Securities. (far/ito/jpnn)
JAKARTA - Dunia properti pada masa-masa mendatang diprediksi kurang menjanjikan. Khusus pada edisi 2011, industri perumahan tersebut bakal mengalami
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi