Tinggi, Cerai Karena Beda Pandangan Politik
Perempuan Lebih Banyak Ajukan Cerai
Kamis, 04 Agustus 2011 – 07:46 WIB
Sementara itu, Jawa Barat berada dibawah Jawa Timur dengan 51 kasus perceraian. Sementara itu, Jawa Tengah tercatat lebih sedikit terjadi perceraian karena beda pandangan politik dengan 36 kasus. Kasus yang agak banyak terjadi di Riau dengan perceraian mencapai 13 pasangan.
Lebih lanjut Wahyu Widiana menjelaskan, kasus tersebut juga melanda kawasan Indonesia timur. Buktinya, Papua juga ada kasus serupa yakni 2 pasangan. Sama dengan proses perceraian di Sumatera Selatan dan Sulawesi Selatan. "Sementara satu kasus ada di Aceh, Bengkulu, Yogyakarta, Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Sulawesi Tengah dan Nusa Tenggara Barat," ungkapnya.
Bagaimana dengan DKI Jakarta? Meski tensi kehidupan di ibu kota sangat tinggi, ternyata tidak ada perceraian yang diakibatkan oleh perbedaan pandangan politik. Wahyu membenarkan hal itu karena di daftar yang dikeluarkannya memang tidak ada. "Begitu juga dengan provinsi lain selain yang disebut tadi," tandasnya.
Penyebab dari tingginya angka perceraian akibat beda pandangan politik memang beragam. Namun, yang bisa dipastikan angka tersebut mulai merangkak naik mengikuti konstalasi politik nasiona. Terutama saat terjadinya pemilihan umum baik legislatif maupun presiden. Sebab, saat pemilu usai tren perceraian akibat beda pandangan politik ikut menurun.
JAKARTA - Percekcokan memang kerap membuat hukuman suami-istri tidak harmonis dan berujung perceraian. Namun, jangan dikira jika cekco tersebut masih
BERITA TERKAIT
- Cetak Rekor MURI, Detoslim Perkuat Posisi Sebagai Solusi Diet Aman
- C Derma Hadirkan Terapi Rotasi Psoriasis dengan Teknologi Canggih
- Rekomendasi Acne Gel Berbahan Alami untuk Atasi Masalah Jerawat
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam Campur Kayu Manis, Bikin Gairah Makin Membara
- 3 Manfaat Biji Pepaya, Penyakit Kanker Bakalan Ogah Menyerang