Tingkatkan Keandalan, PLN Remajakan Infrastruktur Kelistrikan Rp 45 Miliar
Jumat, 29 April 2022 – 23:17 WIB

Kantor PLN Pusat. Foto dok PLN
"Petugas PLN bekerja dengan maksimal mengupayakan proses pemindahan dan pemasangan trafo dengan berat lebih dari 100 ton ini, seperti saat proses pengiriman trafo, pekerjaan ini harus dilakukan dari tengah malam hingga dini hari untuk menghindari kepadatan lalu lintas membelah jalanan Jakarta," tuturnya.
Dengan adanya peremajaan pada sejumlah infrastruktur ini, akan meningkatkan keandalan pasokan listrik sampai ke pelanggan.
Selain untuk menghadapi event internasional, juga untuk memenuhi tuntutan layanan Zero Down Time (ZDT) di wilayah Ibu Kota Jakarta.(adv/jpnn)
Peremajaan pada sejumlah infrastruktur PLN bakal meningkatkan keandalan pasokan listrik sampai ke pelanggan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba
- Putusan Hakim di Perkara Korupsi PLTU Bukit Asam Dinilai Tak Sesuai Fakta Persidangan
- Pria di Ogan Ilir Tersengat Listrik saat Membongkar Tenda, Begini Kondisinya
- Manfaatkan Digitalisasi, PLN IP Sukses Jaga Keandalan Pasokan Listrik Selama Libur Lebaran
- Dirut PLN IP Apresiasi Ribuan Petugas yang Menjaga Kebutuhan Listrik saat Lebaran