Tingkatkan Kinerja, PTPP Raih The Best EPC Company 2016

jpnn.com - JAKARTA – PT Pembangunan Perumahan (PTPP) mendapat penghargaan sebagai 'The Best EPC Company' dalam acara Indonesia Best Electricity Award 2016.
Indonesia Best Electricity Award 2016, merupakan program yang memberikan apresiasi terhadap perusahaan terbaik di industri ketenagalistrikan.
Penghargaan itu diberikan atas apresiasi dan upaya perseroan yang telah bekerja keras dalam meningkatkan pelayanan di bidang EPC.
“Penghargaan yang diterima ini merupakan cerminan kepercayaan para investor domestik dan publik terhadap kinerja perseroan," ujar Direktur Utama PP Tumiyana.
"Kami sangat berterima kasih kepada para klien, baik pemerintah, BUMN maupun swasta yang selama ini telah memberikan kepercayaan terhadap PTPP," imbuh Tumiyana.(chi/jpnn)
JAKARTA – PT Pembangunan Perumahan (PTPP) mendapat penghargaan sebagai 'The Best EPC Company' dalam acara Indonesia Best Electricity
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang