Tingkatkan Kinerja, PTPP Raih The Best EPC Company 2016
jpnn.com - JAKARTA – PT Pembangunan Perumahan (PTPP) mendapat penghargaan sebagai 'The Best EPC Company' dalam acara Indonesia Best Electricity Award 2016.
Indonesia Best Electricity Award 2016, merupakan program yang memberikan apresiasi terhadap perusahaan terbaik di industri ketenagalistrikan.
Penghargaan itu diberikan atas apresiasi dan upaya perseroan yang telah bekerja keras dalam meningkatkan pelayanan di bidang EPC.
“Penghargaan yang diterima ini merupakan cerminan kepercayaan para investor domestik dan publik terhadap kinerja perseroan," ujar Direktur Utama PP Tumiyana.
"Kami sangat berterima kasih kepada para klien, baik pemerintah, BUMN maupun swasta yang selama ini telah memberikan kepercayaan terhadap PTPP," imbuh Tumiyana.(chi/jpnn)
JAKARTA – PT Pembangunan Perumahan (PTPP) mendapat penghargaan sebagai 'The Best EPC Company' dalam acara Indonesia Best Electricity
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Standard Chartered Indonesia Pimpin Sejumlah Diskusi Strategis di Inggris
- Pertemuan Hangat Menko Airlangga dan Sekjen OECD Mathias Cormann, Ini yang Dibahas
- Rakor Oplah di Sulsel, Plt Dirjen Hortikultura Tekankan Pentingnya Pergerakan Cepat
- PLN Indonesia Power Raih Platinum Rank di Ajang ASRRAT 2024
- Mantap! PNM Raih Penghargaan di Ajang Investor Daily ESG Appreciation Night
- Investasi Pertamina Dinilai Penting untuk Kembangkan Bisnis & Jamin Ketahanan Energi Nasional