Tingkatkan Kualitas Air Susu Ibu dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
Kamis, 03 Oktober 2024 – 08:52 WIB

Ilustrasi jeruk. Foto : Ricardo/JPNN.com
5. Roti Gandum
Gandum adalah pilihan makanan untuk ibu menyusui selanjutnya yang cukup mudah ditemukan.
Kandungan asam folat pada gandum yang sangat bagus bagi perkembangan otak bayi.
Agar bisa meningkatkan kandungan asam folat pada ASI, cobalah untuk mengongsumsi panganan berbahan dasar gandum seperti roti gandum untuk mensuplai kebutuhan asam folat di dalam tubuh.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang bisa membantu meningkatkan kualitas air susu ibu dan salah satunya ialah ikan salmon.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 10 Makanan untuk Kulit Wajah Bebas Kerutan
- 5 Makanan Pemicu Asam Urat yang Harus Anda Hindari
- Tingkatkan Stamina Saat Cuaca Dingin dengan Mengonsumsi 9 Makanan Ini
- 5 Makanan Super untuk Ibu Menyusui
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan