Tingkatkan Pelayanan, Bea Cukai Bangun Koordinasi dengan Berbagai Instansi
Senin, 28 Maret 2022 – 20:39 WIB
Bea Cukai Makassar juga berkoordinasi dengan Angkasa Pura dan Dinas Perindustrian Provinsi Sulawesi Selatan.
Dalam rangka persiapan pembukaan penerbangan international di Bandara Udara Sultan Hasanuddin, Bea Cukai dan Angkasa Pura I mempersiapkan penerbangan jemaah umrah.
“Kami berharap kegiatan kolaborasi seperti ini makin ditingkatkan di masa yang akan datang,'' tandas Hatta. (mrk/jpnn)
Bea Cukai kian gencar membangun koordinasi dengan berbagai instansi untuk mengoptimalkan pelayanan dan pengawasan
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tindak Rokok Ilegal di Kendari, Selamatkan Potensi Kerugian Negara Ratusan Juta
- Bea Cukai Tinjau Langsung Proses Bisnis Perusahaan Ini
- Bea Cukai Tinjau Perusahaan Penerima Izin Kawasan Berikat di Probolinggo, Ini Tujuannya
- Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu di Teluk Palu, 3 Orang Diamankan
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Jutaan Barang Ilegal, Nilainya Fantastis
- Gandeng Satpol PP, Bea Cukai Bogor Gelar Sosialisasi BKC Ilegal, Ini Tujuannya