Tingkatkan Produktivitas Pelanggan, Trakindo Perkenalkan Teknologi Canggih Ini

“Supervisor pun dapat melakukan perubahan-perubahan demi menjalankan rencana tambang secara efisien dan memberikan kualitas optimal ke site,” kata dia.
Fitur Guardian 2 yang merupakan sistem canggih dan non-intrusif yang mengurangi kemungkinan insiden berbahaya secara efektif dengan memperingatkan operator melalui getaran pada kursi dan suara alarm, serta menganalisis gejala kelelahan, microsleep, atau gangguan lain yang terdeteksi.
“Pekerjaan operator juga menjadi lebih akurat dan produktif, serta mengurangi risiko insiden keselamatan,” tuturnya.
Selain itu, pada acara Mining Expo tahun ini Trakindo juga meluncurkan unit alat berat pendukung pekerjaan di pertambangan, yaitu Motor Grader Cat 16 GC yang lebih ekonomis dan mudah dalam perawatan.
Cat 16 GC merupakan unit yang dibutuhkan oleh pelanggan, simple dalam penggunaan dan memiliki Blade terbesar di kelasnya, yaitu 18ft per 5,5meter.
Unit ini sangat andal untuk menyelesaikan pekerjaan pembangunan serta pemeliharaan jalan angkut dengan cepat dan efektif, sehingga operasional bisa tetap berjalan lancar dan menguntungkan. Bahkan, unit ini dapat memangkas konsumsi bahan bakar hingga 5 persen.
“Hadirnya akses jalan yang bagus tentunya akan menghemat biaya pemeliharaan mesin, bahan bakar, hingga ban dari semua kendaraan operasional di pertambangan,” jelasnya.
Berbagai keunggulan lainnya yang dimiliki Cat 16 GC, yakni:
Trakindo memperkenalkan teknologi ini di ajang Mining Expo 2023, guna meningkatkan produktivitas dan efisiensi industri pertambangan.
- PT Ceria Siap Jadi Pemain Global di Industri Nikel, Produksi FeNi Perdana Akhir April
- IDCI Soroti Dampak Relaksasi TKDN Sektor TIK Terhadap Kemandirian Teknologi Nasional
- TSL 2025 Jadi Ajang Pamer Inovasi Pelajar di Bidang Sains dan Teknologi
- Mendunia, Herco Digital Raih Penghargaan di Asia Tenggara
- Prabowo Bertemu Menlu Prancis, Minta Perluas Kerja Sama Pertahanan dan Teknologi
- ISACA Indonesia Lantik Kepengurusan, Harun Al Rasyid Pertegas Soal Peningkatan IT GRC