Tingkatkan Rasio Elektrifikasi, PLN Bangun PLTU Jawa 4
Senin, 04 September 2017 – 09:41 WIB
Proyek itu dimulai pada April 2017 dan diperkirakan bisa beroperasi pada Mei 2021 serta September 2021.
Pembangunan PLTU Jawa 4 berkapasitas 2 x 1.000 mw tersebut menggunakan skema BOT (build, operate, and transfer) dengan jangka waktu 25 tahun sejak commercial operation date.
’’Proyek ini menelan biaya investasi sekitar USD 4,2 miliar dengan sumber pembiayaan dari project financing. Yakni, dari penyertaan modal dan selebihnya dari pinjaman kreditur,’’ jelasnya. (tih/c15/wir)
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- Wujudkan Pemerataan Listrik, PLN UIP MPA Capai Milestone Penting di Proyek Tobelo GEPP
- Dukung Transisi Energi Berkelanjutan, Pertamina Genjot Kapasitas Pembangkit Panas Bumi
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi
- Penuhi Kebutuhan Pasokan Listrik, PLN Indonesia Power Lakukan Berbagai Transformasi