Tingkatkan Skill Karyawan, Pupuk Kaltim Gelar Fire and Rescue Competition
Senin, 30 Januari 2023 – 22:12 WIB

PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) menggelar Fire and Rescue Competition antar kompartemen, dalam mengisi peringatan Bulan K3 Nasional (BK3N) pada 2023. Foto dok PKT
Fire and Rescue Competition 2023 menggandeng Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Disdamkartan) Bontang sebagai tim juri.
Komandan Kompi Disdamkartan Bontang Norman, menyambut positif lomba pemadaman kebakaran yang digelar Pupuk Kaltim bagi seluruh karyawan, sebagai upaya tanggung jawab bersama dalam menjaga keselamatan di lingkungan kerja.
Dirinya menyebut implementasi K3 sudah menjadi keharusan bagi masyarakat, sebagai bentuk kesadaran terhadap bencana maupun kecelakaan akibat kerja dalam kehidupan sehari-hari.(chi/jpnn)
Fire and Rescue Competition 2023 menggandeng Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Disdamkartan) Bontang sebagai tim juri.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Posko Arus Balik Pupuk Kaltim, Bantu Perjalanan Pemudik Kembali ke Perantauan
- Pupuk Kaltim Buka Posko Mudik BUMN di Bandara Sepinggan
- Pupuk Kaltim Fasilitasi Ratusan Pemudik Asal Bontang & Samarinda ke Kampung Halaman
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- 2 Kapal Terbakar di Pelabuhan Sunda Kelapa, Kerugian Tembus Rp 500 Juta