Tingkatkan Transaksi Non Tunai, BTN Gelar Ramadan Fair
Senin, 12 Juni 2017 – 13:13 WIB

BTN. Ilustrasi
"Yang menarik, setiap hari Ramadan Fair membagikan doorprize, dan pada hari terakhir akan diundi pemenang grandprize bagi pembeli dan penjual yang membukukan transaksi tertinggi serta para nasabah Bank BTN yang melakukan top up atau menabung dengan nominal tertentu saat pameran berlangsung," katanya.
Upaya ini sambung Handayani merupakan salah satu cara BTN meningkatkan Dana Pihak Ketiga (DPK) dan jumlah rekening baru.
"Tahun ini kami menargetkan jumlah rekening baru sebanyak 1.300.000, hingga Mei sudah tercapai 430.000 akun baru. Kami terus mendorong transaksi non tunai sesuai dengan semangat gerakan non tunai yang diusung pemerintah,” kata Handayani.(chi/jpnn)
Ramadan Fair siapkan aneka diskon dan undian berhadiah langsung
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Keponakan Jadi Komisaris di BUMN, Surya Paloh Bilang Begini
- BTN Bersama Insan Pers Berbagi Ratusan Sembako di Jabodetabek
- Jadi Bank Paling Terdepan, BTN Raih MSCI ESG Ratings AA
- Gelar RUPST, BTN Bagikan Dividen 25 % Hingga Setujui Akuisisi & Restrukturisasi BUS
- Menjelang Spin Off, BTN Syariah Panen Penghargaan
- Libur Lebaran, BTN Sediakan Uang Tunai Rp 30 Triliun