Tinjau Sentra Vaksinasi Covid-19 BUMN di Istora, Bamsoet Harap Vaksinasi Lansia Berjalan Maksimal
“Dengan keaktifan warga mendaftarkan para orang tua ataupun keluarganya yang lansia, diharapkan Sentra Vaksinasi Bersama BUMN bisa memvaksin hingga lima ribu lansia per hari," jelas Bamsoet.
Kepala Badan Bela Negara FKPPI ini mendorong Kementerian BUMN maupun kementerian/lembaga lainnya juga turut membuka pelayanan serupa di berbagai daerah khususnya di wilayah timur Indonesia, sehingga pemberian vaksinasi bisa merata ke berbagai kalangan penduduk.
"Walaupun kepadatan penduduk paling besar berada di Pulau Jawa, bukan berarti daerah lainnya dilupakan. Pelayanan vaksinasi untuk lansia maupun masyarakat umum di wilayah timur Indonesia juga harus dipercepat, sehingga kekebalan imunitas terhadap seluruh rakyat Indonesia bisa segera terwujud," pungkas Bamsoet. (*/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Bamsoet mendorong Kementerian BUMN maupun K/L lainnya juga turut membuka pelayanan sentra vaksinasi Covid-19 di berbagai daerah khususnya di wilayah timur Indonesia, sehingga pemberian vaksinasi bisa merata ke berbagai kalangan penduduk.
Redaktur & Reporter : Boy
- Di Hadapan Perwakilan Parlemen India, Waka MPR Tegaskan Ingin Atasi Krisis Iklim
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala