Tinjau Tes CPNS Kemenkumham di Padang, Anna: Jangan Percaya Pihak yang Berjanji Bisa Meluluskan

Tinjau Tes CPNS Kemenkumham di Padang, Anna: Jangan Percaya Pihak yang Berjanji Bisa Meluluskan
Kepala Kantor Regional XII Badan Kepegawaian Negara (BKN) Pekanbaru, Riau Anna Hasnah Hasaruddin saat meninjau ujian CPNS Kemenkumham di Padang, Sabtu (26/10). (ANTARA/FathulAbdi)

Ujian SKD akan terus berlanjut hingga 31 Oktober demi menyaring peserta dengan nilai tertinggi untuk masuk ke tahapan seleksi berikutnya.

Ramelan mengatakan tim panitia daerah di Sumbar telah bekerja setiap hari untuk menyelenggarakan ujian SKD, mulai dari pagi hingga sore hari.

Panitia bertanggung jawab untuk memeriksa kelengkapan dokumen, registrasi, hingga memverifikasi setiap peserta yang akan mengikuti ujian setiap hari.

"Kami berjuang tanpa kenal lelah untuk mewujudkan ujian SKD yang aman, lancar, jujur, dan transparan bagi peserta. Serta memastikan peserta menjalani setiap prosesnya dengan aman dan nyaman," kata Ramelan. (antara/jpnn)

Anna Hasnah Hasaruddin meminta para peserta tes CPNS tidak memercayai siapa pun yang mengeklaim bisa menjanjikan kelulusan.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News