Tiongkok Berpeluang Sapu Bersih
Minggu, 19 September 2010 – 12:31 WIB

Tiongkok Berpeluang Sapu Bersih
Baca Juga:
Mereka seperti kehabisan tenaga seusai bertarung habis-habisan di babak perempat final Jumat lalu (17/9). Ketika itu, Nova/Liliyana harus bertarung selama satu jam penuh, sebelum memastikan kemenangan tiga game, 21-12, 19-21, 22-20 atas Joachim Fischer Nielsen/Christinna Pedersen (Denmark).
Baca Juga:
Tapi, Nova menampik hal itu. Dia menuturkan, justru mereka bermain penuh tenaga. "Kami bermain dengan tempo cepat. Malah, mereka yang main lambat. Itu membuat kami kebingungan," tulis Nova melalui layanan pesan singkat (SMS) kemarin.
JAKARTA -Duet ganda campuran Indonesia Nova Widianto/Liliyana Natsir gagal melangkah ke final China Masters Super
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan