Tiongkok Berusaha Membuat Vaksin COVID-19 demi Menebus Dosa
"Virus ini tidak pandang bulu, namun kita percaya dengan mukjizat," kata Dr Chen kepada media lokal.
Dalam wawancara terpisah, Chen Wei mengatakan mereka yang terlibat dalam uji coba "percaya dengan teknologi negeri sendiri".
Saat ini ada lebih dari 100 upaya mengembangkan vaksin COVID-19 di seluruh dunia, namun baru ada delapan yang sudah dalam tahap uji coba klinis.
Lima diantaranya dilakukan oleh perusahaan atau lembaga penelitian milik pemerintah Tiongkok.
Namun melihat sejarahnya dalam pengembangan vaksin, Tiongkok memiliki masa lalu yang buruk.
Dua tahun lalu, sebuah skandal besar terjadi ketika lebih dari 200 ribu anak-anak mendapatkan vaksin diphtheria, tetanus dan batuk yang tidak efektif.
Perusahaan yang sama Changchun Changsheng juga mendapat hukuman karena memalsukan produksi dan catatan pemeriksaan berkenaan dengan vaksin rabies.
Di sebuah pusat medis di kota Xuzhou, belasan orang dewasa yang sehat menjadi relawan untuk pengujian vaksin COVID-19 pertama kalinya
- Wanita Global
- Halaman Belakang
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun