Tiongkok Sapu Bersih Grup B
Harus Bayar Mahal karena Sang Kapten Cedera
Minggu, 18 Januari 2015 – 22:42 WIB
"Zheng mendapatkan sedikit masalah di punggungnya. Sekecil apapun itu, kami tak mengizinkannya untuk terus bermain. Saya berharap cederanya cepat pulih," katanya seperti dilansir situs AFC.
Peran Zheng sangat penting untuk menghadapi tuan rumah Australia di babak perempat final. Dari pertandingan melawan Korut, Perrin bisa melihat betapa sentralnya peran seorang Zheng.
"Dia adalah pemain kunci kami. Tanpa dia, organisasi permainan kurang maksimal. Tanpa pemain kunci, maka akan banyak kesulitan di lapangan," ungkapnya.(upi/mas)
TIONGKOK membuktikan janjinya untuk memenangkan semua laga di grup B. Mereka sukses menekuk Korea Utara dengan skor tipis 2-1 dalam laga di Canberra
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024