Tiongkok Tegaskan Dominasi Ganda Putri
Sabtu, 15 Juni 2013 – 15:21 WIB
JAKARTA - Sukses menempatkan All Tiongkok Final semakin memberikan bukti bahwa sektor ganda putri dunia memang tengah dikuasai Negeri Tirai Bambu itu. Selain Djarum Indonesia Open Superseries Premier 2013, para pebulutangkis putri Tiongkok juga berjaya di even kelas dunia sebelumnya. Namun, dia memilih merendah. Menurutnya, semua negara memiliki kesempatan untuk menjadi yang terbaik di berbagai even selanjutnya. Kerja keras adalah kunci untuk mendapatkan kejayaan.
Dimulai dari Olimpiade 2012. Ketika itu, Tiongkok juga berhasil menepatkan Tian Qing/Zhao Yunlei di podium juara. Dominasi Tiongkok juga terjadi di All England 2013. Saat itu, giliran Wang Xiaoli/ Yu Yang yang mengharumkan Tiongkok.
Kedidgayaan tersebut diyakini bakal bertahan lama. Sebab, generasi baru Tiongkok juga terus bermunculan. Ma Jin yang berpasangan dengan Tang Jinhua pun mengaku bahwa Tiongkok memang kuat di sektor ganda putri.
Baca Juga:
JAKARTA - Sukses menempatkan All Tiongkok Final semakin memberikan bukti bahwa sektor ganda putri dunia memang tengah dikuasai Negeri Tirai Bambu
BERITA TERKAIT
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola