Tip Mix and Match Busana di Hari Kemerdekaan, Trendi dan Lebih Berwarna
jpnn.com, JAKARTA - Memakai atribut semangat kebangsaan pada perayaan hari kemerdekaan bukan hal baru.
Dalam menyambut hari kemerdekaan ke-78, kamu bisa mulai mempersiapkan diri untuk berpakaian yang mencerminkan cinta Indonesia.
Direktur jenama fesyen Johnwin, Joanes membagikan tip berpakaian menarik saat perayaan kemerdekaan.
Umumnya, perpaduan warna cerah seperti merah akan menjadi tren pada hari kemerdekaan.
"Padu padan gaya berpakaian pun bisa sekali dikemas apik melalui berbagai varian pakaian yang dimiliki Johnwin,” ujar Joanes.
Meksipun Agustusan identik dengan merah dan putih, tetapi bukan berarti tak bisa dipadukan dengan warna lainnya.
Berikut mix and match yang bisa kamu lakukan agar tampil lebih berwarna dan trendi di hari kemerdekaan.
1. Memilih kaos casual dengan paduan dua warna merah putih dengan berpadu celana formal.
Tips mix and match busana di hari kemerdekaan, tampil trendi dan lebih berwarna dengan nuansa semangat kebangsaan.
- Bridgestone Berikan Kiat Cara Merawat Ban Serep Mobil Agar Tetap Awet
- 7 Kiat Agar Tetap Sehat Saat Kerja di Depan Komputer Seharian
- 8 Tip Mengatasi Sakit Punggung Secara Alami dan Efektif
- Prabowo Pakai Busana yang Dahulu Identik dengan Demang
- 7 Tahun Berkarya, VAIA Persembahkan 'Soiree of Translucent Tales'
- 4 Tip Merawat Ban Mobil Agar Tetap Optimal, Silakan Baca Nomor 3