Tips Aman Wamil dan Ibu Menyusui Berpuasa
Kamis, 11 Juli 2013 – 09:06 WIB
Sementara itu, bagi lansia, konsumsi cairan juga harus tetap dikontrol. Paling tidak, konsumsi air 8-10 gelas per hari. ’’Lansia memang cenderung tidak cepat haus. Tapi tetap harus diperhatikan asupan cairan jika ingin tetap berpuasa sehat,’’ tegas Prawita.
Yang dimaksud gizi seimbang yang bisa berlaku bagi semua orang yang berpuasa, sambung Prawita adalah 40 persen kalori pada saat sahur, 50 persen kalori saat berbuka dengan komposisi makanan ringan sebelum salat magrib dan makanan berat sesudah salat magrib, dan 10 persen kalori lagi adalah setelah salat tarawih. (sic)
JIKA saja setiap orang yang berpuasa bisa mengatur pola makan dan asupan nutrisi yang masuk, puasa akan memberikan dampak positif bagi kesehatan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Larangan BPA di UE Mulai 2024, Kapan Indonesia Menyusul?
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Pria Pasti Suka
- 3 Manfaat Teh Tawar yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Kelengkeng, Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini
- The Magic of Christmas, Manjakan Liburan Anak dengan Aktivitas Seru
- 11 Manfaat Suka Makan Ikan Salmon, Lindungi Tubuh dari Berbagai Penyakit Ini