Tips Bagi Penderita Jantung Tetap Sehat Selama Perjalanan Mudik
Minggu, 24 April 2022 – 21:31 WIB

Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto, dr Rio Probo Kaneko, Sp.JP, FIHA. Foto: ANTARA/Dokumentasi Pribadi
Dia mengingatkan agar seluruh masyarakat untuk melakukan vaksinasi COVID-19 hingga dosis penguat atau booster sebelum melakukan perjalanan mudik guna memberikan perlindungan optimal.
“Bagi penderita penyakit jantung yang dalam kondisi stabil dan telah mendapatkan rekomendasi atau persetujuan dari dokter jantung juga dapat melakukan vaksinasi mulai dosis pertama hingga dosis penguat," kata dokter Rio.
Dia juga mengingatkan agar masyarakat tetap menjaga protokol kesehatan selama perjalanan mudik dan saat berada di kampung halaman.(antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Dokter Spesialis Jantung & pembuluh darah, dokter Rio Probo berbagi tips bagi penderita jantung tetap menjaga kondisi kesehatan selama perjalanan mudik.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Pertamina Bangun Posko Mudik Sambut Arus Balik, Salah Satunya di Pelabuhan Semayang
- Terendam Banjir, Jalintim di Muba Lumpuh Total
- Arus Balik, Grup MIND ID Kembali Sediakan 10 Titik Posko Mudik
- Pelayanan Mudik 2025 Dinilai Semakin Baik, Kepuasan Masyarakat Capai Angka Sebegini
- 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+5 Lebaran
- Arus Balik Lebaran 2025, 2 Juta Kendaraan Melintasi Jalur Arteri Jabar