Tips Menjaga Kecantikan Rambut Ala Cynthia Lamusu
Kamis, 19 Oktober 2017 – 00:27 WIB
2. Creambath
Sebulan sekali, Chintya melakukan creambath di salon langganannya. Dengan rutin creambath, rambut bintang film Arisan! 2 ini terpelihara kehalusannya.
3. Pakai vitamin
Setiap kali habis keramas, pemilik album solo Cintaku Hanya Satu itu biasa memakai vitamin rambut. Vitamin itu menjadikan mahkota kepala Chintya semakin tebal berkilau.
4. Kurangi cat rambut
Sejak dua tahun terakhir ini, bintang berdarah Gorontalo, Sulawesi ini mengurangi pemakaian cat rambut dan hair extension. Semua itu ditujukan agar rambutnya tak cepat rapuh dan rusak.(ida/Thejak/jpnn)
Menjaga keindahan penampilan dari ujung kaki hingga ujung rambut, wajib hukumnya bagi penyanyi Cynthia Lamusu.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Cerita Surya Saputra dan Istri Berjuang Memiliki Anak Lewat Bayi Tabung
- Film Keluarga Cemara 2 Tayang, Nia Ramadhani: Tontonan Wajib
- Terkejut Mendengar Kabar Mieke Wijaya Meninggal, Surya Saputra: Kami Ikut Sedih
- Di Usia 44 Tahun, Cynthia Lamusu Berhasil Turunkan Berat Badan 22 Kilogram
- Cynthia Lamusu Jajal Profesi Baru, Siap Tinggalkan Dunia Hiburan?
- Perayaan Hidup Cynthia Lamusu Lewat Single Move It