Tips Sehat di Musim Hujan
8. Bersihkan tangan. Ini hasil penelitian medis. Kontak paling banyak kita dengan kuman adalah lewat tangan yang kotor. Juga pada saat hujan. Maka bersihkanlah tangan kita. Dengan air hangat lebih baik. Lalu keringkan.
9. Yakinkan dalam pikiran kita bahwa kita tidak akan sakit. Sugesti pikiran seperti ini terbukti sangat membantu merangsang tubuh kita untuk melawan gejala sakit.
10. Minum air putih. Tubuh yang dijaga dengan air yang cukup adalah tubuh yang siap bertempur melawan gejala sakit. Air juga membersihkan tubuh dari kuman dan bakteria lewat sistem pembuangan tubuh kita.
11. Jika Anda peminum minuman beralkohol, pada musim hujan kurangilah. Alkohol justru mendehidrasi tubuh kita, dan itu membuat tubuh kita lemah.
12. Santap lebih banyak sayuran. Ini juga sudah terbukti secara medis. Kandungan gizi pada sayuran bisa mempercepat proses penyembuhan, dengan cara yang sama, sayuran mencegah gejala sakit.
13. Jauhkan tangan dari wajah. Jangan banyak mengusap wajah. Kecuali kalau kita yakin tangan kita bersih. Kita tak tahu virus apa saja yang ada pada tangan kita. Virus flu tentu ada, dan kita tak mau justru kita yang mengantarkan virus itu masuk lewat saluran pernapasan kita. (jpnn)
MUSIM hujan, dengan suhu yang berfluktuasi, dan udara lembab, sejumlah penyakit mudah menyerang tubuh kita. Apa yang bisa kita lakukan untuk menangkis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya