Tipu Jemaah, Pria Madura Ditangkap
Minggu, 17 Oktober 2010 – 22:55 WIB

Tipu Jemaah, Pria Madura Ditangkap
Sebaliknya, Ksn mengaku tak tahu menahu tentang tuduhan tersebut."Saya belum apa-apa, baru nyari rumah (pemondokan haji) tapi sudah ditangkap," kata pria tiga anak itu.
Baca Juga:
Dari tangan Ksn, selain dua ponsel yang disita, petugas pengamanan haji Indonesia juga mengamankan sejumlah kartu nama, kunci mobil, dan surat menyurat. Kondisi Ksn akan makin rumit, soalnya petugas akan menahannya hingga musim haji selesai. Bila tak kooperatif, petugas haji Indonesia akan menyerahkan Ksn ke kepolisian Madinah.
"Kami mengimbau agar semua jemaah lebih hati-hati terhadap orang yang mengaku petugas penerima dam. Banyak calo dan penipuan," saran Subakin.(gus/jpnn)
MADINAH - Pria 45 tahun asal Madura diduga menipu jemaah haji Indonesia yang terkena dam (denda). Pria yang berinisial Ksn itu ditangkap oleh Kadaker
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025