Tipu Warga dengan Iming-iming Jadi CPNS, Mantan Anggota DPRD Ditangkap & Ditahan
Senin, 31 Oktober 2022 – 06:22 WIB
Dari pemeriksaan sementara, Suwito mengaku uang yang dikumpulkan dipergunakan untuk usaha ternak sapi.
Namun, tersangka tidak bisa menunjukkan bukti usaha sapi tersebut maupun perincian penggunaan anggaran.
"Kalau tidak ada kendala, perkaranya akan kami split (pisah)," tegas AKP Agung.
Untuk mengembangkan kasus ini, Suwito kini ditahan di Mapolres Tulungagung. (antara/jpnn)
Mantan anggota DPRD Tulungagung Suwito ditangkap dan ditahan karena diduga tipu warga ratusan juta dengan iming-iming jadi CPNS
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Hasto Mendengar Informasi Bakal Dijadikan Tersangka di Kasus Absurd
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Seleksi CPNS Kemenkumham, Silakan Lapor ke Sini Jika Ada Kecurangan