Titi Kamal Tak Seproduktif Dulu
Kamis, 03 Januari 2013 – 08:21 WIB
DI dunia film, Titi Kamal tak lagi seproduktif empat tahun lalu. Pada 2008, perempuan kelahiran Jakarta, 7 Desember 1981 itu membintangi lima produksi sekaligus. ”Pengen sih (main film lagi). Kemarin, ada (tawaran) peran yang aku suka banget tetapi nggak bisa karena tabrakan sama pekerjaan lain,” ungkapnya.
Lalu, tidak ada lagi judul film yang dibintanginya. Waktunya tersita untuk mengurus bisnis kuliner dan memenuhi tawaran menyanyi.
Baca Juga:
Baru pada 2012 dia kembali berakting untuk layar lebar. Itu pun hanya satu, judulnya Sule, Ay Need You. Itu sebabnya, dia berharap tahun ini bisa kembali eksis di dunia seni peran.
Baca Juga:
DI dunia film, Titi Kamal tak lagi seproduktif empat tahun lalu. Pada 2008, perempuan kelahiran Jakarta, 7 Desember 1981 itu membintangi lima produksi
BERITA TERKAIT
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan
- Razman Polisikan Nikita Mirzani atas Dugaan Penganiayaan, Istri Kena Pukul
- Menjelang Konser The Script di Indonesia, Promotor Tambah Kategori Tiket
- Nikita Mirzani Polisikan Razman Lagi, Kali Ini Istri Sang Pengacara Terseret
- Setelah Gelar Tasyakuran, Mahalini Kini Laksanakan Umrah
- Armor Toreador Divonis 4,5 Tahun, Cut Intan Nabila Bicara Soal Sidang Cerai