Titik Nol English Course, Pintu untuk Bekerja di Luar Negeri
Sabtu, 14 Desember 2019 – 23:45 WIB

Titik Nol English Course. Foto: Titik Nol English Course
Pilihan program belajar pun diperbanyak. Ada program untuk yang ingin fokus belajar speaking, TOEFL, IELTS, TOEIC, maupun yang ingin belajar bahasa Inggris dari dasar sampai mahir.
Untuk meningkatkan kualitas pelayanan, Titik Nol juga bekerja sama dengan klinik kesehatan dan mengadakan banyak kegiatan networking siswa.
“Dua minggu belajar di Titik Nol setara dengan dua tahun membangun relasi dan koneksi,” kata Juzaili Rasis, alumnus Titik Nol yang kini kuliah di The University of Melbourne dengan beasiswa LPDP. (jos/jpnn)
Titik Nol English Course di Kampung Inggris Pare, Kediri, Jawa Timur, memang baru berusia dua tahun. Namun, lembaga kursus bahasa Inggris itu sudah mendidik lebih dari lima ribu anak muda.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Banyak Guru Bahasa Inggris Tingkat Kemahirannya Rendah
- Komitmen Cambridge English Tingkatkan Pembelajaran Bahasa Inggris di Indonesia
- Catat, Ini Soft Skill Utama Agar Siap Bersaing di Era Digital
- Jika jadi Gubernur, Ridwan Kamil Minta Warga Kepulauan Seribu Kuasai Bahasa Inggris
- Dorong Indonesia Emas, EF Beri Pelatihan Bahasa Inggris untuk Guru Sekolah Negeri
- Prakerja Gandeng ELSA Speak Indonesia Tingkatkan Keterampilan Bahasa Inggris Melalui AI