Titik Nol Kilometer Bandung, Ada Kisah Kekejaman di Sana
Senin, 20 Agustus 2018 – 07:13 WIB

Titik Nol Kilometer Kota Bandung. Foto: Ken Girsang/JPNN.com
Oh iya, Tugu nol kilometer diresmikan Gubernur Jawa Barat Danny Setiawan pada 18 Mei 2004. Didedikasikan bagi korban kerja paksa pembangunan Jalan raya Pos Anyer-Panarukan.
Tugu itu telah direnovasi pada 2016 lalu, sejak itu pula ada penambahan patung replika wajah empat tokoh di lokasi tersebut.***
Titik nol kilometer Kota Bandung ditandai dengan sebongkah tugu kecil yang tingginya kurang dari satu meter.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kuasa Hukum Dokter Priguna Memberikan Teguran Keras
- Detik-detik Dokter Priguna Perkosa Anak Pasien RSHS Bandung Tengah Malam
- Instruksi Gubernur Jabar, Satpol PP Kota Bandung Tertibkan Baliho Idulfitri
- Riri Antoni Ekspos Keindahan Bandung, Kontennya Bikin Wisatawan Penasaran
- Hujan Deras, Jalan Soetta - Gedebage Bandung Banjir, Kendaraan Tak Bergerak
- H-6 Lebaran, Kendaraan Mulai Tinggalkan Kota Bandung via Tol Pasteur