Tjipta Lesmana Sebut Moderator Debat Seperti Polantas
Kamis, 12 Juni 2014 – 18:41 WIB

Tjipta Lesmana Sebut Moderator Debat Seperti Polantas
"Terlalu terkukung dengan budaya Jawa yang tidak mau ribut. Maunya tenang-tenang saja. Demokrasi jangan direduksi oleh sebuah budaya," sarannya.
Terakhir, Tjipta menyoal kapasitas moderator dalam debat capres. Menurut dia, moderatornya seperti polisi lalu lintas.
"Moderatornya, kayak polisi lalu lintas (polantas). Priiiit, jalan, priiit berhenti. Saya yakin moderator punya kapasitas, tapi mungkin dibatasi KPU," pungkasnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Pengamat komunikasi politik Profesor Tjipta Lesmana, mengatakan debat calon presiden (capres) sangat efektif untuk mempengaruhi pemilih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang