TK: APBN Belum Fokus untuk Rakyat
Kamis, 30 Agustus 2012 – 15:10 WIB

TK: APBN Belum Fokus untuk Rakyat
JAKARTA - Ketua MPR, Taufiq Kiemas (TK) menyesalkan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) yang berjumlah sangat besar, belum fokus digunakan untuk kesejahteraan dan kepentingan rakyat.
"Saya rasa APBN kita jumlahnya sangat banyak. Harusnya dana itu fokus untuk rakyat. Saya rasa belum fokus ya selama ini, dan jadi sekarang untuk rakyat dan untuk anak cucu. Jangan seperti saya-saya saja yang dapat subsidi," kata Kiemas kepada wartawan, Kamis (30/8), di gedung parlemen, Jakarta di sela-sela peringatan Hari Konstitusi.
Baca Juga:
Suami Megawati Soekarnoputri itu berharap pemerintah tetap menjalankan konstitusi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
"Sebab, kami rasa ketika pemerintah tidak menjalankan konstitusi sesuai dengan apa yang digariskan MPR, nanti akan melenceng-melenceng," kata politisi senior PDI Perjuangan itu.
JAKARTA - Ketua MPR, Taufiq Kiemas (TK) menyesalkan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) yang berjumlah sangat besar, belum fokus digunakan
BERITA TERKAIT
- Tom Lembong Kecewa atas Dakwaan, Pertanyakan Dasar Perhitungan Kerugian Negara
- Dukung Ketahanan Pangan, Polisi dan SRPO Tanam Jagung di Dumai
- SPP UPms III: Pertamina Telah Berkomitmen Jalankan Perintah Negara
- KPK Ungkap Aliran Uang Direktur Summarecon ke Pejabat Pajak soal Gratifikasi Rp21,5 M
- Menko Airlangga Bertemu Menteri Lombard di Prancis, Bahas Kerja Sama Perdagangan, Investasi, & Energi
- Pakar Soroti Tantangan Transisi Energi di Asia Tenggara, Stabilitas Kebijakan Jadi Kunci