TK Yakin Mega Tak Jadikan PDIP Oposan
Rabu, 21 Oktober 2009 – 16:28 WIB
“Kita menurut kata Mbak Mega. Kita lihat saja nanti keputusan Bu Mega. Yang pasti bukan oposisi, tidak oposisi dan tidak koalisi,” tandasnya.
Baca Juga:
Menurutnya, PDIP adalah parpol yang taat asas dan patuh pada keputusan ketua umumnya. Diakuinya, hal ini sebenarnya sama dengan Partai Demokrat. “PDI Perjuangan agak aneh dari yang lain. Kalau kata ketua umumnya belum ya belum. Kita sama dengan Demokrat. Kita ini vertikal lurus sekali sifatnya dan tidak bisa dilanggar oleh TK dan Puan sekalipun,” pungkasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Tidak punya kader di Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid II tidak akan menjadikan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan)
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Segera Rekomendasi PSU Gegara Petugas Coblos Pakai Nama Orang Lain
- Rusuh Saat Pilkada, Pasukan TNI Diterjunkan Bantu Polisi
- Rustini: Tanpa Perempuan Bangsa, Tak Mungkin PKB Raih 16 Juta Suara
- Hitung Cepat Indikator: Supian Suri Unggul di 9 Wilayah Depok
- Bawaslu Minta Setop Penyebaran Hoaks dan Ujaran Kebencian Terkait Pilkada Serentak
- Dilaporkan ke MKD, Anggota DPR Penyebar Isu Cawe-Cawe Parcok Harus Buktikan Ucapannya