TK Yakin Mega Tak Jadikan PDIP Oposan

TK Yakin Mega Tak Jadikan PDIP Oposan
TK Yakin Mega Tak Jadikan PDIP Oposan
“Kita menurut kata Mbak Mega. Kita lihat saja nanti keputusan Bu Mega. Yang pasti bukan oposisi, tidak oposisi dan tidak koalisi,” tandasnya.

Menurutnya, PDIP adalah parpol yang taat asas dan patuh pada keputusan ketua umumnya. Diakuinya, hal ini sebenarnya sama dengan Partai Demokrat. “PDI Perjuangan agak aneh dari yang lain. Kalau kata ketua umumnya belum ya belum. Kita sama dengan Demokrat. Kita ini vertikal lurus sekali sifatnya dan tidak bisa dilanggar oleh TK dan Puan sekalipun,” pungkasnya.(ara/jpnn)

JAKARTA - Tidak punya kader di Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid II tidak akan menjadikan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan)


Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News