TKD Prabowo-Gibran Pengin Menguasai Ibu Kota, Kalau Bisa Satu Putaran
Sabtu, 25 November 2023 – 09:35 WIB
Dia menambahkan, TKD DKI akan menerapkan strategi dengan menyampaikan program-program Prabowo-Gibran yang bisa menyelesaikan permasalahan di ibu kota.
"Kuncinya bagaimana menyampaikan gagasan dan ide kemudian program-program strategis pasangan Prabowo-Gibran yang mudah dicerna masyarakat, terutama di Jakarta," ujar Zaki. (mcr8/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
TKD Jakarta Prabowo-Gibran menargetkan meraih suara terbanyak untuk pasangan Prabowo-Gibran di ibu kota.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Wujudkan Program Swasembada Pangan, BUMN Bersinergi dengan Kementerian Lainnya
- Tidar Sukses Gelar Pra-Kongres IV, Ini Beragam Kegiatannya
- Temuan Litbang Kompas Jadi Tanda Kinerja Prabowo-Gibran Dirasakan Rakyat
- Prabowo Setujui Anggaran Rp 48,8 T untuk Lanjutkan Pembangunan IKN
- Basuki Undang Prabowo Groundbreaking Proyek Rp 6,5 Triliun di IKN
- Soal Program Makan Bergizi Gratis, Prabowo Minta Guru Tak Perlu Berterima Kasih