TKD Prabowo-Gibran Jateng Beri Info soal Foto Pj Gubernur: Salaman lalu Pulang
Jumat, 22 Desember 2023 – 07:07 WIB

Ketua Tim Kampanye Daerah Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka (TKD Prabowo-Gibran) Jawa Tengah Kukrit Suryo Wicaksono. Foto: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com
"Beliau melakukan itu (menjemput) untuk semua pejabat negara, bukan cuma Pak Prabowo. Mbak Puan rawuh pun juga dijemput beliau, semua menteri ke Semarang, kalau beliau di Semarang juga dijemput," ujar Kukrit.(mcr5/jpnn.com)
Ketua TKD Prabowo-Gibran Jateng Kukrit Suryo Wicaksono mengatakan Nana Sudjana selaku Pj gubernur kerap menyambut pejabat dari Jakarta yang datang ke Semarang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat