TKI Deportasi Dianggap Bebani Kepri
Kamis, 06 Oktober 2011 – 14:05 WIB

TKI Deportasi Dianggap Bebani Kepri
Masalah TKI memang masalah nasional, namun janganlah terlalu membebani pemerintah daerah. "Kalau soal penyelesaian masalah nasional, daerah tentu siap bantu, tetapi jangan terlalu membebani," katanya.
Dia ungkap, keberadaan penampungan TKI deportasi Malaysia di wilayah Kepri merupakan bagian dari "permainan" para calo dan agen TKI. "Para TKI yang telah dideportasi itu ditampung di wilayah Kepri dan para calo menjanjikan kepada mereka untuk mengurus KTP Kepri. KTP 'tembak" itu kemudian digunakan lagi untuk berangkat ke negara lain, termasuk Malaysia. Ini permaian mafia dan calo," katanya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI dari Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Hardi S Hood minta pemerintah pusat segera mencari solusi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki