TKN Prabowo-Gibran Pede Menang 1 Putaran, Anies: Jangan-Jangan Mau Ada Rekayasa
Senin, 15 Januari 2024 – 21:42 WIB
Sebelumnya, Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani meminta kepada setiap kader dan relawan untuk bekerja keras agar Prabowo-Gibran bisa menang satu putaran.
Menurut dia, dengan menang satu putaran rakyat Indonesia tidak akan terpecah belah.
"Harus pastikan kader Gerindra di Karawang, di Jawa Barat, di seluruh Indonesia harus memastikan Prabowo menang satu putaran,” ucap Muzani.
“Harus berjuang sungguh-sungguh, pagi-siang malam, berdoa kepada Allah dengan khusyuk agar doa kita diqobul Allah," tambahnya. (mcr4/jpnn)
Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan curiga akan adanya rekayasa dalam pemilihan presiden 2024.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Dukungan Anies kepada Pram-Rano Bakal Pengaruhi Swing Voter dari Kalangan Terdidik
- Sikap Anies Belum Tentu Bikin Anak Abah Mendukung Pramono Anung
- Inilah Bukti Pengaruh Kuat Anies Baswedan, Bakorsi Berubah Haluan
- Dukung Gerakan Literasi Heka Leka, Anies Baswedan Bicara Potensi Anak-anak Maluku
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Mesin Betawi Penggerak Anies-Sandi Bekerja Untuk Memenangkan RIDO