TKW Jadi Kurir 2 Kg Sabu
Rabu, 12 Januari 2011 – 07:03 WIB
Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean Juanda Buhari Sirait (kiri), Ditreskoba Polda Jatim Kombes Pol Jan de Fretes (tengah), dan Kasubbid Penerangan Masyarakat Bid Humas Polda Jatim AKBP Suhartoyo dalam rilis penggagalan sabu 2.000 gram setara Rp 4 miliar di Mapolda Jatim, kemarin (11/1). Foto: SURYO EKO PRASETYO/JAWA POS
Berat : 2.000 gram
Ditafsir : Sekitar Rp 4 miliar
TKP : Terminal Kedatangan Internasional Juanda
Waktu : Kamis, 30 Desember 2010 pukul 00.20
Tersangka
1. Nur Wahyuni, 28 TKW dari Blitar tertangkap
2. Mujiono, 38 karyawan perusahaan travel di Sidoarjo tertangkap
SURABAYA - Kewaspadaan Customs Narcotics Team (CNT) di Bandara Internasional Juanda selama siaga tutup tahun lalu membuahkan hasil. Kerjasama CNT
BERITA TERKAIT
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap