TMP Gelar Pelatihan Jurnalistik Angkatan II Bagi Kader Jateng

TMP Gelar Pelatihan Jurnalistik Angkatan II Bagi Kader Jateng
Dua narasumber yakni Fotografer Dokumenter dan Dosen Jurnalistik Taufan Wijaya dan Jurnalis Vivanews sekaligus penulis buku Di Balik Layar Jokowi, Agus Rahmat pada acara pelatihan jurnalistik yang digelar Taruna Merah Putih (TMP) pada Sabtu (16/10). Foto: Flyer TMP

Dia menyebut anak muda tidak hanya digembleng untuk memproduksi tulisan-tulisan positif terkait Kota Semarang, tetapi dilatih membuat konten, film, dan melahirkan karya-karya yang inovatif dan edukatif untuk meningkatkan ekonomi masyarakat.

“Era digital membuat semua orang dapat memiliki media pewarta sendiri dengan menulis konten dan berita yang positif dalam konteks pembangunan. Hal ini akan menjadi magnet bagi daerah lain. Makin banyak narasi positif yang diwartakan dalam media, maka sebuah kota akan menjadi perhatian dan dapat menarik wisatawan,” ujar Wali Kota Semarang itu.(fri/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

DPP Taruna Merah Putih (TMP) kembali menyelenggarakan Pelatihan Menulis dan Fotografi Jurnalistik Angkatan II yang menyasar kadernya di Jawa Tengah, Sabtu (16/10).


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News