TNI Hadapi Demonstran, DPR Diminta Tegur Pemerintah
Selasa, 27 Maret 2012 – 15:51 WIB

TNI Hadapi Demonstran, DPR Diminta Tegur Pemerintah
Dalam doktrinnya, yang dihadapi TNI adalah musuh yang harus dibunuh dan dilawan. "Saya kira DPR lewat pimpinan perlu merespons, memberikan warning mengingatkan kepada pemerintah untuk tidak memperhadapkan TNI dengan rakyat," pinta Tjahjo.
Baca Juga:
Menangani aksi demo, katanya, merupakan tugas kepolisian. "Kalau kepolisian kewalahan, boleh di-back up TNI, tetapi polanya tidak memperhadapkan TNI dengan rakyat," ujarnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi I DPR Tjahjo Kumolo menilai, pemerintah gegabah dengan keputusannya yang melibatkan TNI untuk mengamankan aksi unjuk rasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang