TNI Kompak Bersama Pemuda Indonesia
Rabu, 24 Oktober 2012 – 08:23 WIB

Kepala Staf TNI AD Jendral TNI Pramono Edhie Wibowo dalam Rakernas KNPI. Foto: Ist
“Ini hal yang bagus sekali, karena salah satu tujuan kami adalah meningkatkan peranan pemuda dalam nasionalisme dan wawasan kebangsaan”, ujarnya.
Baca Juga:
Menurutnya, ke depan pemuda akan memiliki wawasan kebangsaan dan pendidikan bela Negara. Selain itu diharapkan pemuda-pemudi Indonesia akan mendedikasikan diri kepada TNI.
Hal yang sama juga disampaikan oleh Ketua Panitia Rakernas KNPI, Andi Yudi Hendriawan. Menurutnya, TNI memiliki pandangan tentang ketahanan, keutuhan dan persatuan bangsa, dan pemuda harus menjadi bagian di dalamnya. TNI dan pemuda merupakan hal yang tidak bisa dipisahkan untuk membangun bangsa.
“Kita perlu masukan dari TNI, untuk menjadi bahan tentang apa yang bias dilakukan pemuda dalam memberikan support kepada pemerintah”’ tegasnya. (*/sam/jpnn)
LOMBOK – Ketua Umum Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Taufan E.N Rotorasiko mengatakan, kehadiran Kepala Staf TNI AD Jendral TNI Pramono
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja