TNI Pastikan KRI Klewang Tidak Disabotase
Rabu, 03 Oktober 2012 – 05:24 WIB

TAK BISA DISELAMATKAN: Kobaran api meludeskan KRI Kelewang 625 di dermaga Lanal Banyuwangi. Foto: GALIH COKRO/JAWA POS RADAR BANYUWANGI
Rencana belanja yang lain tetap berjalan sesuai prosedur. "Ada mekanismenya di Kementerian Pertahanan, itu yang selalu kita taati dan patuhi," kata mantan Kadispenal ini.
Kemarin DPR mengesahkan UU Industri Pertahanan secara aklamasi dalam sidang paripurna. Undang undang ini memberi pondasi bagi Kemhan dan BUMN strategis (PTDI, Pindad, PT PAL ) untuk memproduksi alutsista di dalam negeri. UU ini juga mewajibkan TNI untuk memprioritaskan pembelian alutsista di BUMN dalam negeri dibanding produsen asing.(rdl)
JAKARTA---Mabes TNI memastikan terbakarnya KRI Klewang di Banyuwangi bukan karena sabotase. Kapal canggih itu ludes karena konsleting listrik. "Jadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar