TNI-Polri Harus Satu Komando, Jangan Ada yang Menembak
Rabu, 23 November 2016 – 13:42 WIB
Demo 4 November diwarnai kerusuhan. Foto: dok.JPNN.com
Menurutnya, TNI-Polri hanya bertugas mengawal para pengunjuk rasa menyampaikan aspirasinya.
Bukan memberikan reaksi dengan menembakkan gas air mata kepada massa aksi.
"Tidak diadu domba supaya warga tidak saling melukai dan mencederai. Penting betul kalau demo itu benar dilaksanakan. Penting betul apa yang harus diperhatikan," tandas politikus PKS itu. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid berharap agar Polri dan TNI satu komando dalam menghadapi massa demonstran yang akan berunjuk rasa pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM