Tok, Nassarudin Divonis Enam Tahun Penjara
Jumat, 22 Oktober 2021 – 22:54 WIB

Terdakwa Nassarudin menjalani sidang vonis di Pengadilan Negeri (PN) Kelas IA Tanjungkarang, dengan kurungan penjara selama enam tahun, Kamis (21/10). Foto M. Tegar Mujahid/Radarlampung.co.id
Baca Juga: Bripka IS Bikin Malu Polri, Kapolda: Tak Ada Ampun, Saya Pastikan Dipecat
Diketahui perkara ini berawal saat 142 sekolah mendapat Dana Alokasi Khusus Fisik prasarana bersumber APBD Tuba. Jumlah total mencapai Rp36.193.430.000. Dalam penyalurannya, sekolah diminta untuk menyetor fee 10 persen hingga 12,5 persen dari bantuan yang didapat. (ang/wdi/radarlampung)
Mantan Kepala Dinas Pendidikan Tulangbawang, Lampung, Nassarudin divonis enam tahun penjara oleh majelis Hakim dalam persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Kelas IA Tanjungkarang, Kamis (21/10).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan
- Kejagung Dinilai Tak Tepat Menjadikan Vendor Tersangka Kasus BBM
- KPK Sita Motor Royal Enfield, Kapan Garap Ridwan Kamil?