'Tokek Racun' Coba Saingi 'Keong Racun'
Minggu, 01 Agustus 2010 – 18:02 WIB
JAKARTA- Heboh video lipsynk yang dilakukan Shinta dan Jojo dengan lagu bertajuk Keong Racun, menginspirasi banyak seniman dalam berkarya. Salah satunya dengan menampilkan versi jawaban Keong Racun itu dengan judul Tokek Racun. Masih menggunakan jasa Youtube, video yang dipublish atas nama "TheXplusk2" ini tidak berani menampilkan lelaki yang mengisi suara dalam lagu itu. Video ini juga masih menampilkan gambar Shinta dan Jojo yang melakukan lipsynk dalam lagu Keong Racun. Dasar kau tokek racun
Lirik-lirik yang dinyanyikan memang berisi jawaban atas sindiran Keong Racun karya Buy Amur tersebut. Irama musiknya juga sama persis dengan lagu Keong Racun versi suara Lisa. Hanya saja, kata-katanya lebih dari jorok. Pengunjung yang mengakses video ini sangat kecil, sampai Minggu (1/8) sore, jumlah pengunjung hanya terbilang ratusan saja.
Baca Juga:
Berikut beberapa bait lirik lagu Tokek Racun. Karena sebagian lebih jorok, maka kami tidak menampilkan secara utuh seluruh lirik lagu ini.
Baca Juga:
sudah dibayar eh nolak tidur
JAKARTA- Heboh video lipsynk yang dilakukan Shinta dan Jojo dengan lagu bertajuk Keong Racun, menginspirasi banyak seniman dalam berkarya. Salah
BERITA TERKAIT
- Bopak Sempat Cium Kening sebelum Abah Qomar Meninggal Dunia
- Curhat Cut Intan Nabila Setelah Armor Toreador Divonis 4,5 Tahun Penjara
- Terungkap, Pesan Terakhir Qomar kepada Anak-anaknya
- Permintaan Terakhir Abah Qomar Sebelum Meninggal Dunia, Terungkap
- Baim Wong Ceritakan Momen Perpisahan Terakhir Sang Ayah
- Samuel Rizal Bintangi Film Horor Komedi, Ghost Soccer: Bola Mati