Tokoh Ini Berpeluang Maju Pilpres 2024, Cuma Tidak Cocok Sama Anies Baswedan
Senin, 12 April 2021 – 14:31 WIB

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kiri). Foto: Ricardo/JPNN.com
Ujang meragukan hal tersebut dapat terealisasi.
Pasalnya, Tito dan Anies sama-sama bukan berasal dari partai politik.
Sementara untuk melaju sebagai pasangan capres, harus diusung dan didaftarkan oleh partai politik.
"Agak sulit dan berat, karena keduanya tak punya partai. Salah satu pasangan mesti punya partai," pungkas Ujang. (gir/jpnn)
Dia punya peluang maju sebagai kandidat pada Pilpres 2024. Namun, untuk berpasangan dengan Anies Baswedan sepertinya sulit.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Percepatan Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, BKN Minta Usulan Jangan Mepet
- Sekda Sumsel Ikuti Rakor Virtual Tindak Lanjut Pengadaan CASN 2024 dengan Mendagri
- Perintah Mendagri kepada Pemda terkait Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Jelas