Tokoh Mancanegara Doakan Gus Dur
Rabu, 27 Januari 2010 – 00:05 WIB
JOMBANG - Makam KH Abdurahman Wahid alias Gus Dur di kompleks Pesantren Tebuireng, Jombang, tak pernah sepi pengunjung. Hingga sebulan pasca meninggalnya presiden ke-4 RI tersebut, masyarakat masih berdatangan untuk berziarah. Termasuk kalangan muslim luar negeri.
Empat tokoh yang tergabung dalam organisasi Islam Internasional Simply Islam dan Arus Damai serta Radical Middle Way (London) mengunjungi makam Gus Dur, Selasa (26/1).
Baca Juga:
Mereka adalah Abdurahman (Inggris), Mohamed Nassir (Singapura), Syekh Faraz Rabbani (Kanada), dan Syekh Saad Al Attas (Afrika). Mereka datang bersama Ketua Moderate Moslem Society Zuhairi Misrawi dan Hamim Rosyidi, ketua II Yayasan Darul Hikmah Mojokerto.
Direktur Simply Islam Mohamed Nassir menyatakan sangat mengagumi Gus Dur. "Ketokohannya bukan hanya di Indonesia, tapi juga di dunia," ucapnya setelah berziarah kemarin.
JOMBANG - Makam KH Abdurahman Wahid alias Gus Dur di kompleks Pesantren Tebuireng, Jombang, tak pernah sepi pengunjung. Hingga sebulan pasca meninggalnya
BERITA TERKAIT
- Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni Diberi Banyak Apresiasi Saat Evaluasi Kinerja di Kemendagri
- Kemendagri Apresiasi Kinerja Pj Gubernur Sumut, Luar Biasa
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan BKN Keluar, Kepastian Besaran Gaji PPPK Paruh Waktu Ada tetapi Tanpa Tunjangan, Waduh
- Gaji PPPK Paruh Waktu Rp 3,8 Juta, Jam Kerja Part Time Belum Jelas
- Peradi Masih jadi Pilihan Utama Calon Advokat Untuk Ikuti PKPA
- Masjid Indonesia Pertama di Yokohama Jepang Resmi Dibangun