Tokoh Muda Golkar Dorong Munaslub AMPI untuk Akhiri Dualisme Kepemimpinan

Oleh karena itu, Riko memberikan ultimatum kepada Jerry dkk segera mungkin angkat kaki dari AMPI, Organisasi sayap kepemudaan Golkar.
Dia mengingatkan jangan mengorbankan AMPI dikarenakan ambisi politik dan kepentingan kelompoknya semata.
"Sebab faktanya, Jerry Sambuaga terbukti atas unsur kesengajaan melakukan pelanggaran dan melecehkan AD/ART AMPI Pasal 20 Ayat C," tegasnya.
Diketahui, Dewan Pimpinan Pusat Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (DPP AMPI) melakukan revitalisasi kepengurusan dalam Rapat Pleno V yang digelar pada 8 Maret 2025 di Aula Graha DPP Partai Golkar.
Pengurus DPP AMPI menggelar rapat pleno korum dalam mengambil keputusan organisasi.
"Jerry Sambuaga Dilengserkan dari kursi Ketua Umum AMPI karena terbukti melakukan pelanggaran dan melecehkan:
AD ART AMPI
PASAL 20 AYAT C
Tokoh Muda Golkar Riko Lesiangi menuding Jerry Sambuaga sumber kerusakan organisasi sayap kepemudaan Partai Golkar, yaitu AMPI.
- DPR Tuntut Ketegasan Pemerintah soal Kebun Milik Perusahaan di Kawasan Hutan
- Ketua Umum Fokusmaker Bantah Isu Jadi Waketum DPP AMPI
- Jerry Sambuaga Dinonaktifkan, Omar Syarief Jadi Plt. Ketum AMPI
- Jokowi Pengin Bikin Partai Super Tbk, Anak Buah Bahlil Ingatkan soal UU
- DGB UI Minta Disertasi Bahlil Dibatalkan, Idrus Golkar Curiga Ada Pengaruh Politik
- Ahmadi Nur Supit Isyaratkan Regenerasi di SOKSI