Tol Pekanbaru-Dumai Seksi 1 Siap Dioperasikan Desember 2019
"Alhamdulillah akses jalan masuk tol sepanjang 1,6 kilometer sudah selesai dan akan segera diserahkan kepemerintah pusat dalam hal ini Kementerian PUPR. Penyelesaian lahan tersebut dilakukan oleh pemerintah kota bersama pemerintah provinsi Riau, jadi pihak kementerian tidak lagi mengeluarkan dana untuk itu," sebutnya.
Baca: Hendropriyono Siap Pinjamkan Ratusan Anjing Terlatih Bantu Pengamanan 22 Mei
Pemimpin proyek pembangunan jalan tol Pekanbaru- Dumai seksi 1 dan 2, Hutama Karya, Bambang Hendarto mengatakan, kendala yang dihadapi dalam pembangunan tol di seksi 1 yakni lahan yang akan dibangun adalah perbukitan, sehingga harus ada yang diratakan dan ada pula yang harus ditimbun dengan ketinggian mencapai 20 meter.
"Dengan tingginya timbunan tersebut, paling tidak harus menunggu hingga tiga bulan agar jalan tersebut bisa diaspal. Karena kalau langsung dilakukan pengaspalan, dikhawatirkan nanti akan ambles karena jalannya belum padat. Karena nantinya, seluruh jenis kendaraan boleh melintas dijalan tol ini," ujarnya. (sol)
Pembangunan jalan tol Pekanbaru - Dumai, terutama di seksi 1 sepanjang 9,5 kilometer di kecamatan Rumbai hampir rampung.
Redaktur & Reporter : Budi
- Survei Elektabilitas Nasir-Wardan Unggul di Kampar, Wahid-Haryanto Moncer di Pekanbaru
- Korban Helen di BPR Fianka Tak Cuma Tukang Sayur, Polda Riau Bidik Tersangka Baru
- Survei Axispol: Elektabilitas Muflihun-Ade Unggul di Pilkada Kota Pekanbaru
- Kasus Pemilik Saham BPR Fianka Cairkan Deposito Nasabah, OJK Riau Bergerak
- Terungkap! Wanita Tewas di Pekanbaru Ternyata Dibunuh Suami Siri, Nih Pelakunya
- Diduga Dibunuh, IRT di Pekanbaru Ditemukan Tewas, Pelaku Diduga Kuat Orang Dekat