Tol Pemalang-Batang Masih Gelap saat Malam
Rabu, 24 Mei 2017 – 05:32 WIB

Pembangunan jalan tol Pemalang-Batang ditargetkan dapat dilalui secara fungsional pada H-7 lebaran mendatang. Foto: MUHAMMAD HADIYAN/RADAR PEKALONGAN
Di Jalur fungsional tol Pemalang-Batang ini PBTR menyiapkan dua rest area. yakni rest area temporary di Kalang Depok, ikut wilayah Pemalang dan rest area Candiareng, ikut wilayah Batang.
"Di rest area ini, selain sebagai tempat istirahat juga ada pemenuhan kebutuhan BBM dari Pertamina," terangnya. (yan)
Ruas tol Pemalang-Batang, Jateng, ditargetkan dapat dilalui secara fungsional pada H-7 lebaran mendatang.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Booth Camilan Sehat dan Aktivitas Seru Warnai Jalur Mudik 2025
- Mudik Lebaran 2025, KAI Group Angkut 29.170.705 Penumpang
- Lebaran 2025 Menceritakan Keresahan, Ekonom Nilai Perlu Evaluasi Ekonomi
- KPK Terima 561 Laporan Gratifikasi Terkait Idulfitri, Totalnya Sebegini