Tol Soroja Terkendala Pembebasan Lahan
Senin, 24 Desember 2012 – 07:29 WIB

Tol Soroja Terkendala Pembebasan Lahan
"Sebelumnya Gubernur sudah menerbitkan SP2LP dan masa berlakunya habis 2 Juli lalu, sementara pembebasan tanah Tol Soroja baru kembali dimulai akhir tahun 2012. Maka perlu diterbitkan kembali SP2LP yang baru," ungkapnya.
Namun, Asep yakin dapat menyelesaikan pembangunan Jalan Tol Seroja pada tahun 2014. Pembebasan lahan dapat diselesaikan hingga akhir tahun 2013. Sedangkan pembangunan fisik bisa dimulai pada tahun 2014.
"Pembebasan tanah diharapkan tuntas pada 2013 sehingga pada 2014 pembangunan fisik bisa dimulai. Kalau pembangunan fisik kan tidak lama. Saat ini kami fokus dulu untuk pembebasan lahan," tuturnya.
Asep mengatakan, optimisme pembangunan dapat berjalan dengan baik jika didukung oleh Pemerintah Daerah dan masyarakat. Keinginan pembangunan Jalan Tol Seroja muncul dari daerah. Sedangkan untuk pendanaan ditangani oleh Pemerintah Pusat.
BANDUNG-Pembangunan Jalan Tol Soreang-Pasir Koja (Soroja) masih dalam proses pembebasan lahan tahap tiga. Pengerjaan proyek pembangunan Jalan Tol
BERITA TERKAIT
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan