Tolak Calon Kapolri Berkawan Rekanan
Minggu, 19 September 2010 – 19:45 WIB

Tolak Calon Kapolri Berkawan Rekanan
Selain itu, kata Neta, calon Kapolri juga tidak terlibat dalam proyek di lingkungan Polri, mempunyai perspektif kepemimpinan ”the right man on the right place” dan konsisten membawa Polri menuju pembaruan di segala bidang. Neta menambahkan, untuk menghindari politik dagang sapi di DPR, IPW berharap agar Presiden menyerahkan satu nama calon Kapolri saja ke DPR. (awa/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA – Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW), Neta S Pane mendesak DPR agar menolak calon Kapolri bila Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung